Sosialisasi INM (Indikator Nasional Mutu) dan IKP (Indikator Keselamatan Pasien) yang dilaksanakan Senin 18 September 2023 di Dinas Kesehatan Kabupaten Asahan
Dihadiri oleh :
Narasumber dari Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara
Kabid Yankes (drg. Harles Ramdani Sinulingga)
dr. Deni dari Puskesmas Air Teluk Kiri
dan seluruh peserta
0 Comments